March 2019

Pelantikan KPPS Desa Gunungjaya Untuk Pemilu 2019

Ketua Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Gunungjaya,Kecamatan Belik,Kabupaten Pemalang, Apipudin, Rabu (27/3/2018), melantik dan mengambil sumpah Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS).  KPPS adalah petugas-petugas yang ditunjuk untuk melaksanakan  penyelenggaraan pemungutan suara di Tempat Pemungutan Suara (TPS).  Seperti diketahui bahwa pada tanggal 17 April 2019 akan diadakan Pemilihan Umum Presiden dan Pemilihan Legeslatif.  Untuk penyelenggaraan Pemilu

Pelantikan KPPS Desa Gunungjaya Untuk Pemilu 2019 Read More »

Bazar Inovasi Produk Olahan Makanan Bersama KKN PPM UNSOED Purwokerto di Gunungjaya

Gunungjaya – Sebagai wilayah pedesaan berbasis pertanian masyarakat Desa Gunungjaya Kecamatan Belik Kabupaten Pemalang menjadi salah satu desa yang mendapat kesempatan menjadi tempat belajar mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Universitas Jendral Soedirman (ONSOED) Purwokerto, Tahun 2019. Mahasiswa KKN PPM UNSOED yang telah melaksanakan kegiatan KKN selama beberapa pekan sejak 22 Februari 2019 dan berakhir 4 Maret

Bazar Inovasi Produk Olahan Makanan Bersama KKN PPM UNSOED Purwokerto di Gunungjaya Read More »